Puncak Tema Kelas 4 “Rekayasa dan Teknologi”

Puncak Tema merupakan acara rutin yang dilaksanakan pada penghujung pembelajaran sebuah tema. Pada term ini kelas 4 membahas tema “Rekayasa dan Teknologi”. Adapun kegiatan yang dimaksud adalah mengenalkan, mengamati, dan mencoba menggunakan alat-alat teknologi. Puncak tema kali ini dilaksanakan tanggal 18 November 2024 dengan berkunjung ke BPTIK Jawa Tengah. Sebanyak 100 murid kelas 4 mengikuti […]

Baca Selengkapnya

PROYEK P5 KELAS II PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA “Hijaukan Sekolahku Dengan Bercocok Tanam”

Puncak Tema merupakan acara rutin yang dilaksanakan pada penghujung pembelajaran disetiap termnya kurang lebih 3 bulan. Puncak tema kali ini kelas 2 mengambil tema “Menanam Tanaman Hijau Semi Hidroponik”. Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan bulu tangkis SD Islam Al Azhar 25 pada tanggal 13 November 2024. Sebanyak 110 murid yang mengikuti kegiatan puncak tema ini. […]

Baca Selengkapnya

Native Teacher Program Bilingual Class SD Islam Al Azhar 25

Native Teacher activity is monthly program in each semester. In this activity students are trained to practice their English language skills with native speaker. Communicate English proficiency with native speaker makes students want to learn English more. There is way of spelling or pronounce words include English. While learning English with Native Teacher, students can […]

Baca Selengkapnya